Berita Humas: Rektor UIN Mataram Prof. Dr. H. Mitawalli, M. Ag menghadiri yudisium fakultas syariah dan pascasarjana Universitas Islam Negeri Mataram yang berlangsung di Ballroom Hotel Lombok Raya Mataram (24/07).

Rektor dalam sambutannya menyampaikan apresiasi yang paripurna atas prestasi akademik mahasiswa fakultas syariah yang berlangsung di Aula Dapur Selaparang Dakota Rembiga diikuti oleh 99 orang calon sarjana fakultas syariah dan 100 orang pascasarjana.

Lebih lanjut mantan dekan syariah tersebut menegaskan bahwa setelah ditempa sekian tahun, kini anda telah menjadi insan yang memiliki keterampilan komuniasi, kolaborasi, berpikir dan soluter terhadap problem yang ada.

Prof Mutawalli yang juga pernah menjadi direktur pertama pascasarjana berharap agar alumni nantinya memiliki jiwa solutif dan peka terhadap situasi sosial masyarakat serta memiliki kearifan akademik.
Alumni UIN Mataram hadir digaris terdepan menyampaikan dan mewarnai pikiran-pikiran moderasi beragama kepada siapa saja, dimana saja dan kapan saja. Pesan Rektor

Moderasi beragama menjadi cita2 mulia yang yang pesan morilnya diejawantahkan dalam kehidupan bermasyarakat, tegas Mutawalli.
Sebanyak 199 calon sarjana yang diyudisium, terdiri atas fakultas syariah dan Program Pascasarjana.

Moderasi beragama menjadi cita2 mulia yang yang pesan morilnya diejawantahkan dalam kehidupan bermasyarakat, tegas Mutawalli.
Sebanyak 199 calon sarjana yang diyudisium, terdiri atas fakultas syariah dan Program Pascasarjana.

Acara Yudisium dihadiri oleh para pimpinan Rektorat, Fakultas, Pascasarjana, para dosen, dan tamu undangan. Para alumni yang diyudisium akan mengikuti wisuda pada tanggal 14 Agustus 2019. Selamat untuk semua para alumni yang diyudisium. semoga dapat mendarmabaktikan ilmunya di masyarakat dan sukses dalam karir profesionalnya.
Wallahu ‘Alam (Adita@hunasuin)